Categories: Artikel

Bolehkah Menggenapi Puasa Syawal Di Bulan Lain?

Setelah puasa Ramadhan, ada ibadah puasa lahi yang bersifat sunah, yaitu puasa 6 hari di bulan Syawal. Keutamaan puasa Syawal Puasa enam hari bulan Syawal selepas mengerjakan puasa wajib bulan Ramadhan adalah amalan sunnat yang dianjurkan bukan wajib. Seorang muslim dianjurkan mengerjakan puasa enam hari bulan Syawal. Banyak sekali keutamaan dan pahala yang besar bagi […]

Read more
Categories: Artikel

Lupa Sebagian, Tetap Dapat Keutamaan Hafizh Qur’an?

Pertanyaan Kalau saya telah menghafal Qur’an dan lupa sebagian ayat-ayatnya dan meninggal dunia, kemana kembalinya ayat-ayat yang telah dilupakannya? Apakah ayahku dan ibuku akan memakai mahkota kehormatan ketika saya meninggal dalam kondisi lupa sebagian ayat-ayatnya? Jawab= Alhamdulillah. Pertama: Terdapat keutamaan orang yang membaca Qur’an dan mengamalkannya dia akan memakaikan makhota kepada orang tuanya di hari […]

Read more
Categories: Artikel

Apa Hikmah Bersuci?

Secara khusus, hikmah dari disyari’atkannya bersuci adalah banyak sekali, maksud kami dari bersuci ini adalah; menghilangkan kotoran dan najis, berwudhu’, mandi, dan di antara hikmahnya adalah: Bahwa bersuci ini sesuai dengan fitrah yang telah Allah titipkan fitrah tersebut kepada manusia, dan tidak diragukan lagi bahwa Islam adalah agama fitrah, dan bahwa telah ada perintah bahwa […]

Read more
Categories: Artikel

Boikot Produk-produk Pendukung Zionis

Tidak diragukan lagi bahwasanya orang-orang kafir senantiasa melakukan makar kepada kaum Muslimin hingga kaum Muslimin mengikuti agama mereka. Di sisi lain, muamalah dengan orang kafir dalam jual beli dan kerja sama duniawi adalah hal yang sudah menjadi bagian dari kehidupan kaum Muslimin. Oleh karena itu persoalan boikot produk orang kafir menjadi polemik di tengah masyarakat […]

Read more
Page 3 of 25